Selasa, 27 Juni 2017

Cara agar blog tidak bisa di copy ( Ctrl + P )


Hai, kali ini saya akan memberikan sebuah tips lagi yaitu mengenai agar blog tidak bisa di copy dengan cara menggunakan Mode Print atau Ctrl + P.


Mungkin sudah tidak asing lagi kita mendengar tips agar blog tidak bisa di copy paste. nyatanya sudah banyak para blogger yang membuat berbagai macam artikel agar blog tidak bisa dicopy paste. hal ini dikarenakan maraknya pencurian artikel oleh blogger-blogger yang tidak kreatif dalam membuat konten yang original.

Cara agar blog tidak bisa di copy paste

Salah satu caranya yaitu dengan menambahkan Script anti copas Print Mode ( Ctrl + P ). Penasaran ? langsung saja ikuti langkahnya dibawah ini.

Langkahnya :


  1. Silahkan login ke >> Blogger << dan masuk ke dashboard blog kamu. berikut tampilan dashboard blogger. Dan setelah itu masuk ke Menu Theme. 

    Cara agar blog tidak bisa di copy paste
  2. Maka akan tampil seperti gambar dibawah ini, dan kemudian klik Edit HTML
    Cara agar blog tidak bisa di copy paste
  3. Bila sudah, maka akan muncul seperti gambar dibawah ini, dan silahkan kamu tekan ( Ctrl + F ) pada kotak Template untuk mencari TAG </body> .

    Cara agar blog tidak bisa di copy paste
  4. Jika sudah ketemu, silahkan masukan script berikut ini tepat diatas / sebelum Tag </body>. Untuk penempatannya perhatikan lingkaran merah pada gambar diatas.

Double Klik script dibawah dan kemudian tekan Ctrl + C untuk mengcopy
<style type="text/css" media="print">
    * { display: none; }
</style>

Dan jika sudah, maka Silahkan kamu Save Template. dan lihat hasilnya pada blog kamu. dan silahkan kamu coba dengan menekan Ctrl + P. maka hasilnya akan seperti gambar dibawah ini.

Cara agar blog tidak bisa di copy paste

Perhatikan gambar diatas, artikel tidak akan muncul dan terhidden sehingga artikel kamu tidak akan bisa di copas dengan cara Ctlr + P lagi.

Sekian untuk artikel kali ini, semoga bermanfaat dan sampai jumpa pada artikel yang berikutnya.